Buah Matoa asal Papua dengan tekstur yang kenyal dan rasa mirip-mirip rambutan atau leci, manis segar dicampur dengan buah lainnya wajib banget dicoba!
Resep lengkap bagaimana cara membuat Es Buah Matoa dapat dilihat di bawah.
Bahan :
¼ buah semangka (bulat)
1 buah kiwi
5 buah strawberry
10 buah matoa
200 g cincau
3 sdm susu kental manis
3 sdm sirup cocopandan merah
1 sdm selasih
Daun mint
Es batu serut
Cara Membuat :
1. Potong potong buah , sisihkan
2. Rendam selasih dengan air, sisihkan
3. Siapkan gelas saji tata buah dan es serut
4. Tuang sirup dan susu kental manis
5. Beri garnish
Jangan lupa untuk tag foto hasil masakanmu dengan resep Masak.TV ke akun Instagram kami @masaktv
Selamat mencoba!
Es Buah Matoa | Minuman #246
- FOLLOW & LIKE Facebook kami:
- FOLLOW Twitter kami di https://twitter.com/MasakTV
- FOLLOW Instagram kami di https://instagram.com/masaktv
- Temukan halaman G+ kami di http://google.com/+masaktv
Comments