Keripik Bayam ide buat cemal-cemil atau teman makan nasi juga cocok!
Cara buatnya juga gampang banget, rasanya yang gurih dengan tekstur yang renyah bisa jadi ide untuk cemilan lebaran juga lho š yuk coba buat!
Kamu bisa belanja š bahan-bahannya disini @HappyFresh Indonesia: https://bit.ly/3foFNSs
Resep lengkap bagaimana cara membuat Keripik Bayam dapat dilihat di bawah.
Bahan:ā£
Bayam hijauā£ Bayam merahā£ 200 g
tepung berasā£ 2 sdm
tepung pati jagungā£
1 sdt garamā£
1 sdt bawang putih bubukā£
1 sdt ketumbar bubukā£
250 ml santan cairā£ ā£
Saus Honey Mustard :ā£
2 sdm mayonesā£
1 sdm mustardā£
2 sdm maduā£
1 buah lemonā£ ā£
Cara Membuat : ā£
1. Petik-petik daun bayam kemudian cuci bersih.ā£
2. Campur tepung beras, tepung pati jagung, garam, bawang putih bubuk, ketumbar bubuk dan santan cair, aduk rata (adonan encer tapi tidak encer sekali).ā£
3. Celupkan tiap lembar daun bayam ke adonan tepung kemudian goreng dalam minyak panas hingga matang dan berwarna kecoklatan.ā£
4. Saus : aduk semua bahan hingga tercampur rata.ā£
5. Sajikan keripik bayam dengan saus.ā£
Jangan lupa untuk tag foto hasil masakanmu dengan resep Masak.TV ke akun Instagram kami @masaktv
Selamat mencoba! Keripik Bayam | Jajanan #278ā
- FOLLOW & LIKE Facebook kami:
- FOLLOW Twitter kami di
- FOLLOW Instagram kami di
- Temukan halaman G+ kami di
Comentarios